Segala puji bagi Allah, Rabb semesta alam. Shalawat dan salam kepada Nabi kita Muhammad shalallahu ‘alaihi wa sallam, keluarga dan sahabatnya dan para pengikutnya.
Syaikh Abdul Aziz bin Abdillah bin Baz rahimahullah memberi penjelasan ringkas hal-hal penting yang perlu diketahui kaum muslimin dalam kitabnya yang berjudul Ad Durrus al Muhimmah lil Aammatil Al Ummah. Kiranya kitab yang ringkas ini dapat menjadi tahapan awal untuk mendalami agama islam dan sebagai pegangan para da’I dalam membimbing umat. Ebook kitab dapat didownload di : Http://d1.islamhouse.com/data/id/ih_books/single/id_Pelajaran_Penting_Untuk_Seluruh_Umat.pdf
Berikut daftar isi dari kutaib tersebut yang kami beri link beberapa tulisan kami yang berkaitan dengan point-point yang disebutkan syaikh. Semoga bermanfaat.

Pelajaran Ke:
1. Mempelajari Surat Al fatihah dan Surat2 pendek lainnya dari al-Zalzalah sampai An-Nas
2. Makna dan Syarat La ilaha illallah
3. Rukun Iman
4. Pembagian Tauhid dan Syirik
5. Rukun Islam (Syahadat, Shalat, Puasa, Zakat dan Haji)
6. Syarat-Syarat Shalat
7. Rukun-Rukun Shalat
8. Kewajiban-Kewajiban Shalat
9. Bacaan Tasyahud
10. Sunnah-Sunnah Shalat
11. Hal-Hal yang Membatalkan shalat
12. Syarat-Syarat Wudhu
13. Hal-Hal yang Wajib dan Sunnah dalam Wudhu
14. Hal-Hal yang Membatalkan Wudhu
15. Akhlak Mulia
16. Adab-Adab Islamiyah
17. Waspada Terhadap Syirik dan Maksiat
18. Penyelenggaraan Jenazah dan Tata Cara Shalat Jenazah
Abu Zakariya Sutrisno [Riyadh, 11 Dzulqa’dah 1432 H/ 9 Okt 2011]
Note: Karena ada masalah dengan hyperlink maka untuk melihat tulisan yang disertai link bisa di akses di http://ukhuwahislamiah.com/2011/10/09/kitab-ad-durrus-al-muhimmah-lil-aammatil-al-ummah-beberapa-pelajaran-penting-untuk-segenap-ummat/



Free Template Blogger collection template Hot Deals BERITA_wongANteng SEO theproperty-developer

0 Komentar:

Post a Comment

Copyright © 2020.Junedi Ubaidilllah. Powered by Blogger.

Jumlah Pengunjung

Blog Archive

Anda Pengunjung Online

Followers